Rabu, 20 Juni 2012
Selasa, 19 Juni 2012
Quran Camp 2012

Quran Camp adalah kegiatan yang rutin diselenggarakan setiap tahunnya oleh Lembaga Semi Otonom Quran Institut (LSO-QI) Universitas Negeri Jakarta. Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan motivasi kepada para mahasiswa dan umumnya masyarakat luas agar dapat senantiasa lebih dekat dengan quran. Acara ini didukung rangkaian program acara yang menarik dan menambah wawasan qurani kita sehingga peserta tidak hanya mendapatkan materi tetapi juga dibekali tips dan trik dalam mengarungi kesejukan hikmah bersama alquran. serta peserta juga akan difasilitasi dalam games - games yang terkait dengan Al-Quran. sehingga peserta dapat menyelami al-quran melalui fun method pada setiap rangkaian acara Quran Camp ini.
Langganan:
Postingan (Atom)